9NeDh8uERosNqKvka8v3KqayvY0KFyzNtMxCk41H
Bookmark

Logo Polmed (Politeknik Negeri Medan) Format PNG

Logo Polmed (Politeknik Negeri Medan) Format PNG

Logo Polmed (Politeknik Negeri Medan) Format PNG

Politeknik Negeri Medan (Polmed) adalah perguruan tinggi negeri yang terdapat di Kota Medan, Sumatra Utara, Indonesia. Kampus Politeknik Negeri Medan barada di kompleks Universitas Sumatera Utara di Padang Bulan, Medan Baru, Medan.

Arti Logo Polmed (Politeknik Negeri Medan)

  • Lingkaran menggambarkan dunia usaha dan industri yang merupakan sasaran pendidikan profesional Polmed.  Warna oranye menggambarkan sinar matahari yang berarti harapan yang lebih baik di masa mendatang.
  • Gunung berwarna hijau menggambarkan Bukit Barisan yang merupakan ciri khas daerah Sumatera Utara tempat Polmed berada. Sedangkan Tiga gunung melambangkan tridharma perguruan tinggi.
  • Buku dengan posisi terbuka melambangkan Polmed sebagai institusi pendidikan.
  • Pita warna ungu melambangkan kemampuan melahirkan alumni yang memiliki kreatifitas dan inspirasi serta disiplin yang tinggi.
0

Posting Komentar